Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2010

PASANG INFUS PADA PRINTER, PERLU ATAU TIDAK ?

Tengah malam lagi nge-print tugas kehabisan tinta dan berbagai keribetan sehingga kita harus memutuskan untuk memodifikasi printer yang baru saja kita beli dari Toko Komputer Sebelah. Sebelum kita mengirim ke tempat pemasangan tinta infus (CISS) sebaiknya anda baca dahulu beberapa tips dari kami. 1. Bertanyalah pada teman anda yang sudah pernah memodifikasi printernya. Pilihlah teman yang merasakan positifnya memodifikasi printernya. Akan ada yang akan bilang bahwa dimodifikasi lebih enak dan yang lain tidak. Karena tidak semua tinta yang ditawarkan di pasaran bagus dan tidak semua MODIFICATOR memiliki kompetensi dalam menservis printer yang bermasalah setelah dipasang Tinta Infus. 2. Jika ada yang menawarkan garansi seumur hidup, tolong dicek apakah garansi tersebut meliputi: - Biaya Servis printer. - Spare part printer. - Servis modifikasi. - Spare part modifikasi. Pada umumnya modifikator hanya menggaransi “Servis Modifikasi” dan tidak menggaransi yang lain. Jika merek...

TIPS MEMBUAT PASSWORD YANG BAIK

Password yang baik sangat penting untuk mengamankan komputer Anda oleh karena itu Anda harus mengetahui cara membuat password yang baik. Walaupun program yang Anda gunakan sangat canggih, data Anda bisa saja dibongkar jika seseorang mengetahui password Anda. Beberapa teknik yang diajarkan di sini berlaku juga untuk password non komputer yang Anda miliki (ATM, TeCC, dan lain-lain) Mungkin Anda sudah sering mendengar bagaimana membuat password yang baik, namun biasanya tidak pernah diberi penjelasan mengapa nah sekarang akan saya jelaskan. 1. Jangan pernah memakai kata yang umum yang ada di kamus, apalagi kamus bahasa Inggris. Kenapa ?, para hacker kadang menggunakan kamus untuk menebak password Anda dengan program, cara ini dikenal dengan dictionary password cracking/dictionary password attack. 2. Gunakan kombinasi angka dan huruf . Beberapa program menggunakan brute force cracking/brute force attack maksudnya program akan mencoba semua kombinasi aa, ab , ac dst sampai passwordnya ket...

TIPS PROTEKSI FOLDER DENGAN PASWORD

Anda punya data penting dalam suatu folder dan ingin folder tersebut diproteksi dengan password ? Berikut langkah-langkahnya : - Klik-kanan pada tempat kosong disamping folder yang akan diproteksi, kemudian pilih CUSTOMIZE THIS FOLDER ,kemudian pilih CREATE HTML DOCUMENT FOR THIS FOLDER . - Kemudian anda akan masuk ke Notepad, Gulung layar sampai melihat script setelah itu tekan [ENTER] untuk menyisipkan baris setelah string. Sekarang masukkan perintah ini : var pass = prompt("Enter the password") [Tekan ENTER] if(pass != "PASSWORDANDA") [Tekan ENTER] {window.location="C:"} [Tekan ENTER] Catatan:Tulis Password Anda - Simpan dokumen anda - Refresh atau tekan F5 Explorer - Selesai dan lihat hasilnya Salam, zeen computer Tips dan Trik Komputer Hardware dan Software